Tentang Kami

Tak perlu berapa banyak kau jatuh, yang penting berapa kali kau bangun saat kau terjatuh. Itu lah kata Seorang Sahabat pada ku. 

Waktu kuliah dulu, aku perna mengirim tulisan di beberapa media cetak tapi tak satupun dari media cetak itu menerbitkan tulisan ku. Tapi aku tak menyerah sampai di situ, ku coba menempuh jalan lain untuk menyampaikan ide ku selain melalui tulisan yakni melalui ucapan.
Tak lama kemudian aku terjun di organisasi kampus dan dipilih menjadi ketua umum, saat itulah aku merasa ucapanku di dengar oleh orang. Setelah tamat kuliah, akhirnya ku putuskan untuk bekerja di industri, beberapa perusahaan sudah ku lalui akhirnya kini aku menetap di perusahaan yang bergerak di bidang kelapa sawit. Dan semoga ini menjadi jalan keberkahan bagiku dan aku terus berdoa jika ini yang terbaik maka permudahkanlah aku berada di perusahaan ini dan jika keberadaanku di perusahaan ini memperburuk keadaanku, maka berilah aku petunjuk-Mu Ya Allah... 





Bermula dari perusahaan kelapa sawit ini akhirnya ku coba menggeluti dan mendalami dunia kelapa sawit dan sebagai wujud nyata yang bisa ku lakukan adalah membuat blog ini dan menulisnya dengan tulisan yang bermanfaat bagi pengunjung blog ini.

Pengunjung Blog yang kami hormati, kisah di atas adalah ekspresi dari kami selaku admin blog informasikelapasawit.blogspot.com. Blog sederhana ini kami harapkan bisa bermanfaat bagi anda semua. Oleh sebab itu kami mohon maaf  kepada anda jika seandainya di dalam blog ini ada postingan yang salah dan kurang berkenan di hati anda sekalian. Oleh sebab itu kami sangat mengharapkan masukan, kritikan dan saran anda yang bisa anda sampaika melalui kolom komentar yang kami sediakan atau anda bisa menghubungi kami kapanpun dan dimanapun melalui form yang kami sediakan ini. 

Pengunjung blog yang kami hormati,  Karena kami juga dalam proses pembelajaran dalam hal kelapa sawit dan tulis menulis oleh karena itu sebahagian dari blog ini kami ambil dari beberapa blog teman - teman blogger yang lain yang ada di dunia maya. Ini semua kami lakukan karena Kami  ingin berbagi dan bersaudara dengan anda sekalipun hanya di dunia maya.

Akhirnya kami berharap semoga anda mendapat informasi yang akurat dari blog ini dan membaginya kepada rekan - rekan anda.

Terimakasih atas kunjungan, dukungan dan komentar-komentar anda. Semoga ini bisa menjadi acuan dan evaluasi bagi perubahan diri kami.

Wassalamualaikum, Wr. Wb
Salam Persahabatan


Habib Al Engginer

1 komentar:

  1. Bagaimana cara membuat alat/mesin pengolah kelapa sawit menjadi minyak goreng utk skala UKM dan home industri. . .Mhn utk berbagi ilmunya. .By SUNARDI di Pangkalpinang Prov. Kepulauan Bangka Belitung HP: 081949039767

    BalasHapus

 

Copyright 2012 Dunia Kelapa Sawit | Powered by blogger.com | Kebijakan Privasi | Design by Pecinta Sawit | Published by Habib Al Engineer